Minggu, 02 Desember 2012

Resep Jus Sawo Plus Kulit Manggis

Jus Sawo Plus Kulit Manggis

Menyambung postingan terdahulu tentang jus kulit manggis, kali ini saya ingin mengetengahkan beberapa resep.
Kata kuncinya tetap satu “ Kulit Manggis
Perpaduan kulit manggis (Garcinia mangostana L) plus rosela (Hibiscus sabdariffa L)sudah terbukti ampuh, demikian juga perpaduan Kulit Manggis plus Daun Sirsak (Annona muricata L)semakin tidak diragukan lagi.dalam membantu kesembuhan puluhan penyakit termasuk Kanker.
Ada satu lagi yang perlu saya katakan, perpaduan kulit manggis dengan buah sawo (Manilkara zapota L)konon sangat ampuh menyembuhkan diabetes…
Kalau anda tertarik untuk mencoba resep kulit manggis buah sawo itu gampang sekali, anda tinggal mengikuti langkah langkah pembuatan juskulit manggis >> lalu tambahkan buah sawo yang matang sesuai selera.
Cuci dulu tentunya, baru kita blender bersamaan sampai halus
Hampir kelupaan nich …. Kurangi gula aren karena sawo sendiri rasanya sangat manis tapi aman dan justru baik untuk penderita diabetes….
Sumber informasi :
Beberapa riset tentang kulit manggis
Hasil riset tiga mahasiswa UNDIP Semarang dalam acara lomba Karya Tulis Inovatif Mahasiswa (LKTIM)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar